eJournal Hubungan Internasional

Fisip Universitas Mulawarman
Kampus

Upaya Nicaragua dalam Menyelesaikan Sengketa Konstruksi Jalan dengan Costa Rica Tahun 2011-2015 (Mita Azrina)

Submitted by: Azrina, Mita
On: Oct 13, 2019 @ 3:37 AM
IP: 125.160.65.192

  • Judul artikel eJournal: Upaya Nicaragua dalam Menyelesaikan Sengketa Konstruksi Jalan dengan Costa Rica Tahun 2011-2015
  • Pengarang (nama mhs): Mita Azrina
  • Abstrak (max. 1600 huruf atau 250 kata): Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana upaya Nicaragua dalam menyelesaikan sengketa konstruksi jalan dengan Costa Rica tahun 2011-2015. Metode penelitian yang digunakan dalam menyusun skripsi ini adalah deskriptif dengan jenis data sekunder. Teknis analisis yang digunakan adalah kualitatif. schweiz bekanntschaften raum Konsep yang digunakan adalah konsep wilayah dan konsep hukum internasional. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa upaya yang dilakukan Nicaragua yaitu melalui pengiriman nota diplomatik kepada Pemerintah Costa Rica dan beberapa organisasi internasional serta mengajukan gugatan terhadap Costa Rica ke Mahkamah Internasional untuk pelanggaran kedaulatan dan kerusakan lingkungan di wilayah Nicaragua.
  • Kata kunci (max. 80 huruf atau 10 kata): Nicaragua, Costa Rica, Sengketa Internasional.
  • NIM: 1402045006
  • Angkatan (tahun masuk, mis. 2009): 2014
  • Program Studi: Ilmu Hubungan Internasional
  • Sumber tulisan: Skripsi
  • Pembimbing: Enny Fathurachmi, S.IP, M.Si, Tendy, S.Sos, M.Si
  • Nama eJournal: eJournal Ilmu Hubungan Internasional
  • Volume: 7
  • Nomor: 2
  • Tahun: 2019
  • File artikel eJournal (format .doc, max. 2 Mb): jurnal (10-13-19-03-37-31).docx (2350 kB)
  • File artikel eJournal (format .PDF, max. 5 Mb): jurnal (10-13-19-03-37-31).pdf (894 kB)

Loading

Print Friendly, PDF & Email